Cegah Aksi C3, Polsek Karawang Kota Laksanakan Patroli Wilayah di Sumarecon

    Cegah Aksi C3, Polsek Karawang Kota Laksanakan Patroli Wilayah di Sumarecon

    Polres Karawang - Anggota Polsek Karawang Kota melaksanakan patroli prekat di Sumarecon Jalan Lingkar Tanjungpura Desa Margasari, Kecamatan Karawang Timur, Kabupaten Karawang, Sabtu (21/12/2024) 

    Sesuai arahan Kapolres Karawang Polda Jabar AKBP Edwar Zulkarnain, S.I.K., S.H., M.H kepada Kapolsek Karawang Kota Kompol H. Senen Ali, S.Pd untuk meningkatkan kewaspadaan ketika melaksanakan tugas patroli di wilayah hukumnya.

    "Kami terus berupaya memberikan pengamanan, agar situasi berlangsung aman kondusif dan terhindar dari gangguan kamtibmas, " tegas Kompol H. Senen Ali, S.Pd.

    Berdasarkan arahan pimpinan, selaku Kapolsek Karawang Kota mengarahkan kedua anggotanya Aiptu Wahyudigiarto dan Bripka Tito Rama, melaksanakan patroli prekat di wilayah Sumarecon, guna mengantisipasi C3 serta gangguan keamanan dan ketertiban.

    "Patroli dilakukan secara mobile untuk memonitoring setiap hal-hal yang dianggap berpotensi mengganggu keamanan dan ketertiban, " pungkas Kapolsek.

    Polres Karawang_AKBP Edwar Zulkarnain

    polres karawang_akbp edwar zulkarnain s.i.k. s.h. m.h.
    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Tingkatkan keamanan Di Siang Hari Kapolsek...

    Artikel Berikutnya

    Laksanakan Patroli prekat di Objek vital...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Patroli Polsek Rengasdengklok Polres Karawang, Sekaligus Pengaturan Arus Lalu Lintas
    Terima Kunjungan Kepala BPOM, Kapolri Pastikan Sinergi Penindakan Mafia
    Kapolda Papua Kerahkan Satgas Operasi Damai Cartenz untuk Kejar Pelaku Kekerasan Bersenjata di Yalimo
    Anggota Polsek Batujaya sampaikan Pesan Kamtibmas kepada Scurity Bank BRI Unit Batujaya

    Ikuti Kami